SMK PGRI 1 Ngawi menjadi rujukan BCA CMA di wilayah Jawa Timur

Pada hari ini Senin 13 Juni 2022 bertempat di Dinas Pendidikan Provinsi Jawa Timur, Bapak Farid Samsul Hadi, S.Pd, M.Pd Kepala Sekolah SMKPGRI1Ngawi beserta rombongan bertemu bapak kepala Dinas Pendidikan Provinsi Jawa Timur bertemu perihal penandatangana MoU untuk menjadi Piloting Project SMK rujukan aliansi BCA . Nantinya Program BCA aliansi ini SMKPGRI1Ngawi akan menjadi rujukan untuk sekolah SMK di sekitarnya yakni sekolah di Kab.Ngawi dan sekitarnya se karisidenan madiun, ending dari program ini nantinya para siswa akan di training Offline dan Online untuk pemberangkatan Magang kerja di BCA Cash Management Academy penempatan di seluruh indonesia, Turut hadir pada acara tersebut bapak Timmy Theopelus, ST, MCSE Direktur Axioo Class Program sekaligus perwakilan dari BCA CMA.
    0 replies

    Leave a Reply

    Want to join the discussion?
    Feel free to contribute!

    Leave a Reply

    Your email address will not be published. Required fields are marked *